Jumat, 25 Februari 2011

tumbuhan obat Aren (Arenga pinnata (Wurmb.) Merr.)

tanaman obat
tanaman obat ini tidak berduri tempel dengan Batang mencapai tinggi sampai 25 meter berdiameter 65 cm, tanaman herbal aren ini bertangkai daun, helaian daun panjangnya 5 meter.terdapat lapisan lilin dibawahnya,berumah satu,Bunga betina berdiri sendiri, 

tumbuhan herbal aren ini terkenal dengan nama yang lama Arenga saccharifera Labill. semua bagian tanaman obat ini dapat di pergunakan, akarnya untuk bahan anyaman dan cambuk, batang yang dibelah untuk talang /saluran air, kayunya untuk tongkat , genting, tulang. 

daun untuk sapu dan kranjang, daun muda untuk kertas rokok, serabut pelepah untuk tali ijuk, genting, kranjang, sapu, sikat,  tongkol bunga jantan disadap cairan yang mengandung gula, yang dapat dibuat gula (gula Jawa), jika dikhamirkan menghasilkan sagu air, arak atau cuka; bijinya dibuat manisan kolang-kaling. Bagian yang digunakan Tuak(peragian dari air bunga)

Batu Ginjal
Akar Aren 2 gram,Daun Keji beling 3 gram,Akar Alang-alang 3 gram,Meniran 3 gram,Air 20 ml,rebus,minum 1 kali sehari,100 ml,ulang selama 14 hari atau sampai batu ginjal keluar,Pengobatan dihentikan setelah batunya keluar, pasir, atau sejenis butiran. Selanjutnya minum rebusan daun Kumis Kucing dan herba Meniran,sebagai pengganti air teh.

Sembelit dan Sariawan
aren diminum seperti minuman segar lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar